macam dan jenis kain sifon | Penjahit Kebaya

Jumat, 30 Agustus 2013

macam dan jenis kain sifon

 Mungkin Anda berpikiran bahwa jenis sifon itu sama namun ternyata, jenis – jenis kain sifon bermacam – macam, berbeda bahan yang digunakan dalam pembuatan berbeda pula kualitas dari kain sifon.   Jenis – jenis sifon antara lain:


1.    Silk sifon
Jenis bahan ini banyak dikagumi karena penampilannya yang ringan, menyesuaikan bentuk tubuh, lembut sehingga sering digunakan dalam pembuatan baju pesta, baju pengantin, baju muslim yang longgar ataupun scraf. Silk sifon memerlukan perawatan khusus karena mudah sobek sehingga perlu ekstra hati – hati ketika mencuci maupun ketika menggunakan sifon jenis ini.
Contoh jenis sifon silk:
macam kain sifon

macam kain sifon
Jenis sifon ini lebih kuat dibandingkan silk sifon dan sangat menguntungkan bagi pengusaha konveksi, karena selain kuat juga menghemat anggaran dalam pembuatannya.  Karena itu, busanadari sifon poliester bisa diproduksi dalam jumlah besar. Permukaan kain ini lebih licin dan memiliki kilau yang lebih terang.
Contoh sifon poliester:
macam kain sifon
macam kain sifon
3.    Blend Chiffon
Jeni sifon ini merupakan perpaduan antara silk sifon dan sifon polyester  sehingga bahan jenis ini lebih elastis, lebih kuat, dan berkilau meskipun tidak seindah kilau sifon sutra. Beberapa bahan sifon campuran antara lain hycon chiffon, cerruti chiffon, dan crepe chiffon
contoh Blend chiffon:
macam kain sifon
macam kain sifon


Semoga bermanfaat.....
.Terima kasih telah membaca artikel: macam dan jenis kain sifon

macam dan jenis kain sifon